Motor Matik Injeksi Juga Bisa Bore-Up!
Kota Jakarta - Modifikasi merupakan perubahan pada bagian-bagian dari kendaraan untuk meningkatkan nilai atau performa dari kendaraan. Namun peningkatan kapasitas mesin atau bore-up bukan hanya bisa dilakukan pada motor yang masih menggunakan karbulator saja. Motor yang sudah menggunakan injeksi pun juga bisa melakukannya.
Pemilik Bengkel Eaaa Motorshop Arya juga mengatakan mengatakan hal senada. Jika kita ingin melakukan bore-up untuk motor matik injeksi, harus mengganti injectornya. Hal ini wajar saja, karena meningkatnya kapasitas juga pasti membutuhkan sistem suplai bahan bakar yang baru juga.
Dirubahnya sistem injector ini, untuk mengimbangi perubahan kapasitas mesin. Kalau cuma pistonnya doang, tapi injectornya tidak diganti, kecekek nanti bahan bakarnya. Berarti harus ganti injector-nya, mulai dari 6 lobang, atau 8 lobang, tergantung merek. Begitulah kiranya yang dikatakan oleh arya.
Selain itu Arya juga menegasan, jika melakukan bore-up maka akan berhubungan dengan bagian klap. Karena jika klapnya tidak dirubah sudah tentu mesin akan tersendat-sendat.
Klap-nya diperbesar dari ukuran standar dinaikin beberapa step. biasanya misalkan sahernya sudah memakai di atas 73 mm atau 74 mm, biasanya pakai klap-nya standarnya kan 34-280, disitu dinaikain menjadi 36-295. Seperti itulah kiranya cara untuk memodif Matic injeksi.
0 comments:
Post a Comment